Asisten Laboratorium

Dumai

PT Sumber Tani Agung Resources Tbk. (STA Resources) adalah grup perusahaan kelapa sawit dan pengolahannya yang berkantor pusat di Medan, Sumatera Utara.

STA Resources memiliki areal perkebunan pabrik minyak kelapa sawit di Propinsi Sumatera Utara, Sumatera Selatan, Kalimantan Barat dan Kalimantan Tengah. STA Resources juga mengembangkan usaha dibidang pengolahan inti sawit, pabrik ekstraksi ampas inti sawit dan pembangkit listrik tenaga biogas.

Deskripsi Pekerjaan :
  • Bertanggung jawab terhadap pengawasan proyek baru khusus untuk bagian Laboratorium Refinery..
  • Bertanggung jawab terhadap pengawasan proyek baru khusus untuk bagian Laboratorium Refinery 
  • Mengontrol dan mengawasi terhadap pelaksanaan Analisa, Sampling, Laboratorium.
  • Melakukan Evaluasi dan memonitoring Quality Proses Refinery dengan norma/aturan dan petunjuk yang ditetapkan sesuai standart perusahan.
  • Melakukan pengawasan pekerjaan laboratorium agar proses produksi lancer, serta berperan dalam membuat laporan sesuai ketentuan.

Kualifikasi Pekerjaan :

Minimal D3/S1 Teknik Kimia & Mipa, Usia Maksimal 45 tahun.
Menguasai procedure SOP & WI analis mutu lab Refinery dan Fractionation plant.

Memiliki pengalaman dibidang Analis Lab Mutu untuk Refinery dan Fractionation Min. 3 Tahun.
Penempatan Lokasi Dumai.